Home / Berita Jabar / Pemkab Tasik Adakan Workshop Pencegahan Stunting

Pemkab Tasik Adakan Workshop Pencegahan Stunting

Kabupaten Tasikmalaya, Faktualjabar.com – Stunting adalah kondisi di mana anak mengalami gangguan pertumbuhan sehingga menyebabkan anak lebih pendek atau kecil dibanding teman-teman seusianya.

Untuk mencegah itu semua, Kabupaten Tasikmalaya mengadakan Workshop Pencegahan dan Penanggulangan Stunting Kabupaten Tasikmalaya di Aula Wiradadaha Badan Perencanaan Daerah Kabupaten Tasikmalaya, Senin (15/10/2018).

Acara tersebut dibuka oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kabupaten Tasikmalaya Drs. H. Kundang Sodikin, M.Si., Kepala Badan Litbang Kesehatan Pada Kementrian Kesehatan dr. Siswanto, MHP., DTM., Direktorat Gizi Masyarakat Kesehatan Pada Kementrian Kesehatan Ir. Doddy Izwardi, MA., Plt Kepala Dinas Kesehatan Drs. Yusef Yustisawandana, MM.(adv/humas)

About admin

Check Also

PT Pegadaian Galeri24 Berikan Bantuan Material Untuk Pembangunan Madrasah Al-Huda Cikalang

Kota Tasikmalaya, faktualjabar.com – di Bulan Ramadhan kali ini kebahagiaan menyelimuti Yayasan Pendidikan Pesantren Al-Huda …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *