Home / Ekonomi & Bisnis / Pentas Lumba-Lumba Di Tasik Tinggal Sebentar Lagi Buruan Nonton

Pentas Lumba-Lumba Di Tasik Tinggal Sebentar Lagi Buruan Nonton

Kota Tasikmalaya, Faktualjabar.com – Berenang Memutari Kolam dan sesekali Melompat, Nah itulah aksi Si Lumba Lumba yang lincah. Lucu, dan juga sesekali Centil membuat para penonton gemes saat menyaksikan dua ekor Lumba lumba berantraksi bersama sang pelatihnya.

Penampilanya yang sangat menggemaskan Sering dibalas dengan tepuk tangan para penontonnya, berlokasi di lapangan dadaha Kota Tasikmalaya Si Lumba Lumba hadir khusus untuk Warga Tasikmalaya dan sekitarnya. Tak usah jauh jauh ke Jakarta untuk menyaksikan penampilan terbaik Lumba lumba, cukup datang aja Ke Tasik Festival yang diadakan didadaha.

 

Sejumlah pengunjung yang hadir mengaku senang bisa datang ke Pentas Lumba Lumba dan Hewan Langka ini, selain jadi tempat hiburan tempat ini bisa dijadikan ajang edukasi.

“Saya begitu senang bisa datang kesini, jadi hiburan dan ajang edukasi juga buat anak saya, di tempat ini selain nyaman juga dijelaskan pengetahuan tentang Hewan. Pokoknya gak nyesel dech datang kesini”ungkap ujang (40) usai melihat pertunjukan lumba lumba sambil memboyong anaknya.

Diakhir pertunjukan para pengunjung bisa berfoto bersama Lumba lumba, ada kru yang sudah menyiapkan untuk sesi foto dari mulai sesi foto bersama lumba lumba sampai dengan sambil dicium lumba lumba.

Bagi anda yang ingin tahu banyak dengan lumba lumba serta menyaksikan langsung kelucuannya, datang aja langsung ke Pentas Lumba lumba Buka setiap hari sampai 01 Oktober 2017

Dan ini Jadwal Pertunjukannya

Senin sampai Jumat

JAM 11.00, 15.00, 17.00, dan 19.00

 

Sabtu, Minggu dan Hari Libur

JAM 09.00, 11.00, 13.00, 15.00, 17.00, 19.00

About admin

Check Also

M.Husein Fadlulloh Sampaikan Pengembangan Usaha Melalui Dua Aspek Ini

Garut, faktualjabar.com-Anggota Komisi VI DPR RI Muhammad Husein Fadlulloh melakukan Sosialisasi Konsumen dan Pelaku Usaha …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *