Home / Berita Nasional (page 4)

Berita Nasional

Dalam Olahraga MMA, Anggota Polres Tasikmalaya Sabet Medali Emas

Kabupaten Tasikmalaya, faktualjabar.com-Prestasi membanggakan diraih anggota Polisi Polres Tasikmalaya pada cabang olahraga MMA (Mixed Martial Arts) Amatir Pro yang di gelar oleh INAMMAF (Mixed Martial Arts Federation) beberapa waktu lalu. Dimana, Brigadir Tegar Esdianto yang bertugas di Pengamanan Internal (Paminal) Propam Polres Tasikmalaya ini mendapatkan medali emas. Kemenangan Tegar ini …

Read More »

Ketua DPRD Pangandaran Terima Aspirasi MPP dan Presidium, Siap Surati PJ Gubernur Tolak Pinjaman Rp. 350 M

Kabupaten Pangandaran, faktualjabar.com – Masyarakat Peduli Pangandaran yang tergabung dengan Presidium kembali adakan Audensi dengan DPRD Kabupaten Pangandaran, Senin (11/12/2023). Bertempat di Ruang Paripurna DPRD Pangandaran. Dalam Audensi perwakilan dari MPP dan Presidium menyampaikan penolakan pinjaman Pemerintah Daerah Kabupaten Pangandaran kepada pihak ke tiga sebesar Rp 350 Miliyar, dan menyampaikan …

Read More »

Kades Mandalamekar Dapatkan Penghargaan 100 Pemimpin Pembawa Perubahan Dari 7Sky Media dan Majalah IM

Kabupten Tasikmalaya, FaktualJabar.com – Alfie Akhmad Sa’dan Hariri kepala Desa Wisata Mandalamekar menerima penghargaan dalam kategori “Gold Award : Kepala Desa Pembawa Perubahan Inspiratif & Visioner Indonesia” Penghargaan ini dalam ajang “Top 100 Pemimpin Pembawa Perubahan Indonesia 2023” yang di persembahkan oleh 7Sky Media dan Majalah IM, Jumat (08/12/2023) di …

Read More »

Nekad Aniaya Anak Berkebutuhan Khusus Hingga Meninggal,Orang Tua Korban Diancam 15 Tahun Penjara

Kabupaten Tasikmalaya, faktualjabar.com-Perkembangan kasus kematian Alif Nugraha (10) anak berkebutuhan khusus di Desa Sukaasih, Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat akhirnya terungkap jelas, Senin (4/12/23). Korban ternyata tewas usai mendapat penganiayaan dalam kurun waktu lama oleh orang tua kandungnya. Kedua tersangka merupakan Ayah Kandung korban bernama Baihaki (61) dan Ibu Kandungnya …

Read More »

Anggota MPR RI Ferdiansyah Tanamkan Nilai-Nilai Pilar Kebangsaan Kepada Masyarakat Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, faktualjabar.com-Anggota MPR RI Ferdiansyah SE., MM melaksanakan sosialiasi 4 pilar MPR RI bersama Yayasan Asy-Syakur Urug Kawalu pada Minggu Pagi, (03/12/2023) di Aula Universitas Perjuangan Tasikmalaya. Sosialisasi 4 Pilar kebangsaan atau sosialisasi MPR RI yakni, Pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) itu, …

Read More »

Polisi Dalami Kasus Meninggalnya Anak Berkebutuhan Khusus di Singaparna

Kabupaten Tasikmalaya, faktualjabar.com-Kepolisian Resort Tasikmalaya melalui Unit PPA Satreskrim Polres Tasikmalaya terus bergerak menangani kasus kematian seorang anak berkebutuhan khusus di Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. Total sudah lima orang saksi yang diperiksa kepolisian hingga Selasa (28/11/23). Selain orang tua angkat dan kerabat, orang tua kandung almarhum diperiksa. “Ada lima saksi …

Read More »

111 Tahun Muhammadiyah, Banyak Berkontribusi dalam Berbagai Bidang di Kota Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, faktualjabar.com-Resepsi Muhammadiyah tingkat Kota Tasikmalaya dalam rangka Gebyar Milad Muhammadiyah 111 dengan diprakarsai oleh Persyarikatan Muhammadiyah Kota Tasikmalaya dengan dihelat di Mesjid Agung Kota Tasikmalaya sabtu malam, (18/11/2023). Dalam Kesempatan itu, Ketua PDM Kota Tasikmalaya H Iip Syamsul Arief MN menyampaikan biasanya resepsi dilaksanakan di amal usaha milik …

Read More »

Dengan Modus Pengobatan Alternatif di Tasikmalaya, Komplotan Perampok Diringkus Polisi

Kabupaten Tasikmalaya, faktualjabar.com-Kasus perampokan siang bolong yang terjadi di Desa sukarasa, Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat Sabtu (28/11/23) lalu akhirnya terungkap seluruhnya Rabu (15/11/23). Polisi mengamankan total enam orang tersangka, salah satunya perempuan. Mereka merupakan komplotan dengan anggota lintas provinsi. “Berdasarkan kerja keras anggota kami akhirnya amankan 6 orang tersangka …

Read More »

Inovasi Brilian, Penerimaan Taruna Akpol untuk Penghafal Al-Quran diapresiasi Ulama Tasikmalaya

Faktualjabar.com-Kebijakan Kepolisian Republik Indonesia yang mempermudah penerimaan Taruna -Taruni Akademi Polisi (Akpol) pada para santri penghafal al-quran (Tahfiz Quran) menuai banyak pujian. Tidak hanya dari masyarakat umum, tetapi juga para ulama dan tokoh agama yang menilai jika langkah tersebut sebuah inovasi brilian. Ketua PC Nahdatul Ulama Kabupaten Tasikmalaya, KH. Atam …

Read More »

Permudah Koneksi Internet, Tasikmalaya Menjadi Sasaran Layanan Wifi MyRepublik

Yogyakarta, faktualjabar.com – Hadirkan layanan Wifi terbaik My Republik resmikan sebelas Kota, setelah sukses hadir di 37 Kota yang ada di indonesia. Peresmian MyRepublic dipusatkan di Yogyakarta pada 9 November 2023, dilakukan secara bersamaan untuk sebelas kota antara lain, Tasikmalaya, Sumedang, Magelang, Sleman, Yogyakarta, Jombang, Madiun, Gresik, Banyuwangi, Banjarmasin dan …

Read More »