Infonya Jawa barat
Home / Berita Jabar (page 41)

Berita Jabar

Adanya Expo UMKM ARWT Kota Tasikmalaya, Dorong Collaborative Government

Kota Tasikmalaya, faktualjabar.com-Asosiasi Rukun Warga dan Tetangga (ARWT) Kota Tasikmalaya bekerjasama dengan Dinas Koperasi,UMKM Perindag Kota Tasikmalaya gelar Expo Pameran Produk Usaha Mikro Kota Tasikmalaya yang dihelat di halaman gedung PPIK, kersanagara, Cibeureum, minggu (27/11/2022). Ketua ARWT DPC Kota Tasikmalaya Odang Saepudin menyatakan sebagaimana diketahui ARWT merupakan mitra Pemerintah harus …

Read More »

Memasyarakatkan Olahraga, Tazbrunners Bersama Disporabudpar Gelar Event Tasik Fun Run

Kota Tasikmalaya, faktualjabar.com-Menjadikan olahraga sebagai gaya hidup tentunya masih menjadi hal yang belum tentu disukai masyarakat banyak, namun berbagai cara dilakukan Tazbrunners dengan bekerjasama Disporabudpar Kota Tasikmalaya supaya olahraga bisa memasyarakat. Inisiator Tasik Fun Run Dede SIP mengatakan Tasik Fun Run kerja sama antara Pemerintah dengan Tazbrunner Tasik Berlari, tadi …

Read More »

Penguatan ditubuh Panwascam, Bawaslu Kab Tasik Gelar Konsolidasi Pengawasan

Tasikmalaya, faktualjabar.com-Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan Se- Kabupaten Tasikmalaya melakukan Konsolidasi Pengawasan pada tahapan pemilihan umum 2024 yang diprakarsai oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tasikmalaya, Jumat (25/11/2022) di Fave Hotel Kota Tasikmalaya. Ketua Bawaslu Kabupaten Tasikmalaya Dodi Juanda SP mengatakan konsolidasi internal ini dalam rangka penguatan pemahaman regulasi, kerjasama …

Read More »

Tertimbun Material Longsor, 3 Orang Warga Sukanagara Berhasil Diselamatkan

Pangandaran, Faktualjabar.com – Intensitas hujan deras dari sore hingga dini hari disertai angin kencang, mengakibatkan tanah tebing longsor setinggi 30 meter. Kejadian di Dusun Sentul RT 03 RW 01 Desa Sukanagara Kecamatan Padaherang, pukul 06.15 WIB, Jumat (25/11/2022). Dilaporkan kondisi saat ini tebing tanah diatas pemukiman rumah warga masih labil, …

Read More »

Ilam Maolani, Guru PAI SMPN 19 Kota Tasikmalaya Meraih Terbaik 1 Guru PAI SMP Berprestasi Tingkat Nasional

Faktualjabar.com–Ilam Maolani, Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) SMPN 19 Kota Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat, meraih Terbaik 1 Guru PAI Berprestasi Jenjang SMP Tingkat Nasional pada ajang Anugerah Guru Berprestasi dan Berdedikasi Tahun 2022, yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kemenag Pusat, bertempat di Aula Hotel Soll Marina Tangerang Banten, …

Read More »

BBWS Citanduy Adakan Sosialisasi Rehabilitas Irigasi Manganti Lakbok Selatan Tahap II

Pangandaran, Faktualjabar.com – Bertempat di Aula Desa Paledah Kecamatan Padaherang, Rabu (23/11/2022), Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Citanduy melalui Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Irigasi dan Rawa Tahun Anggaran 2022, melaksanakan Sosialisasi Pekerjaan Rehabilitasi Jaringan Irigasi D.I Manganti (S.I Lakbok Selatan) Tahap II. Dihadiri oleh PPK Rawa dan Irigasi / SNVT …

Read More »

Dalam Ops Antik Lodaya 2022, Polres Banjar Berhasil Ringkus Pengguna Sabu-sabu

Banjar, faktualjabar.com – Satuan Narkoba amankan dua orang diduga melakukan tindak pidana penyalahgunaan narkotika dengan cara membeli, menerima jenis natkotika gol I jenis shabu, atau metamfitamina. Selasa (22/11/2022) Dalam sandi Ops Antik Lodaya 2022, Operasi Penyalahgunaan Narkotika dan Psikotropika serta zat adiktif ilegal lainya, berhasil mengamankan 2 orang ditempat yang …

Read More »

Antisipasi Terjadinya Perundungan, Kapolres Berikan Penyuluhan Kepada Siswa SMAN 3 Kota Banjar

Banjar, Faktualjabar.com – Kapolres Banjar AKBP Bayu Catur Prabowo, S.H.,S.I.K.,M.M. memberikan penyuluhan kepada siswa-siswi SMAN 3 Kota Banjar serta perwakilan siswa-siswi SMKN 1 Kota Banjar yang dilaksanakan di SMAN 3 Banjar Kel. Banjar Kec. Banjar Kota Banjar. (22/11/2022) Kegiatan tersebut dalam rangka Monitoring Kegiatan Pelaksanaan Pemenuhan Hak Anak Di Sekolah, …

Read More »

Peduli Lingkungan, DPD LPLHI Kota Tasik Tanam Ribuan Pohon

Kota Tasikmalaya, faktualjabar.com-Dalam Rangka Hari Pohon Sedunia DPD LPLHI Kota Tasikmalaya bersama Dinas Lingkungan Hidup Kota Tasikmalaya melakukan penanaman 1000 pohon yang dilaksanakan di 8 gunung yang berada di wilayah Bungursari. Dalam Kesempatan itu, selain penanaman pohon dilakukan santunan kepada kaum dhuafa. Ketua DPD LPLHI Asep Devo mengatakan penanaman pohon …

Read More »

Tim dan Truk Bantuan Kemanusiaan HBI Diberangkatkan Ke Cianjur

Faktualjabar.com – Kepedulian terdahap saudara sebangsa untuk korban gempa bumi di Cianjur terus mengalir, seperti halnya yang dilakukan oleh Hidayah Berbagi Indonesia yang memberangkatkan personil beserta bantuan logistiknya langsung ke lokasi bencana alam Gempa Bumi di Cianjur. Sejak senin malan (21/11/22) beberapa saat setelah gempa bumi terjadi, tim HBI sudah …

Read More »